Kata terindah adalah cinta
Cinta manakala mata mu pertama kali terbuka
Cinta saat hati mu kosong dan ada yang memasuki untuk menemani
Cinta yang tidak buta namun bisa menuntun kita ke jalan kebenaran
Cinta yang ingin kita raih dari awal hingga akhir hidup kita
Cinta yang selalu ada saat tertangis kita di tengah malam
Cinta dengan penuh harapan agar masa depan lebih cerah dari hari ini
Cinta pemberi hidup ,nafas bahkan kematian
Cinta yang hanya Dia beri setiap saat tanpa kau sadari
Cinta apalagi yang kau cari
karena Cinta hadir saat kau mempersilahkan Cinta itu masuk ke hidup mu
mampir blog ku ea
Tidak ada komentar:
Posting Komentar